Apple Tugaskan 100 Orang untuk Membuat iWatch
Rumor mengenai rencana Apple membuat iWatch kembali muncul. Bloomberg melansir bahwa Apple sudah membentuk tim khusus yang beranggotakan 100 desainer produk untuk mewujudkan jam tangan cerdas tersebut.
Tim tersebut terdiri-dari manager, anggota dari tim pemasaran dan insyinyur perangkat lunak dan perangkat keras yang sebelumnya mengerjakan iPhone dan iPad.
Menurut dua orang sumber Bloomberg yang dikutip secara anonim, melihat dari besarnya tim, Apple tidak sekadar menjadikan iWatch sebatas percobaan. Pemimpin proyek penting ini adalah James Foster dan Achim Pantfoerder.
Tim tersebut terdiri-dari manager, anggota dari tim pemasaran dan insyinyur perangkat lunak dan perangkat keras yang sebelumnya mengerjakan iPhone dan iPad.
Menurut dua orang sumber Bloomberg yang dikutip secara anonim, melihat dari besarnya tim, Apple tidak sekadar menjadikan iWatch sebatas percobaan. Pemimpin proyek penting ini adalah James Foster dan Achim Pantfoerder.
No comments:
Post a Comment